BADAN PANGAN NASIONAL
Penguatan Kelembagaan, NFA Bahas Penyelarasan Struktur dan Fungsi Organisasi

Penguatan Kelembagaan, NFA Bahas Penyelarasan Struktur dan Fungsi Organisasi 


Mencermati perkembangan keorganisasian di Badan Pangan Nasional/National Food Agency (NFA), dibutuhkan penyelarasan struktur fungsi organisasi sehingga bisa lebih berkembang. 


Kepala Biro Organisasi, SDM, dan Hukum NFA Rachmad Firdaus mengatakan, pengembangan organisasi ini akan memberikan dampak positif bagi perjalanan kelembagaan NFA. 


Dalam kesempatan tersebut, Asdep Kelembagaan dan Tata Laksana Perekonomian, Kemaritiman, dan Investasi KemenpanRB Ario Wiriandhi mengatakan, penguatan kelembagaan ini harus dimulai dari kajian yang komprehensif yang melihat seluruh aspek kelembagaan dan tugas fungsi organisasi. 


Adapun rencana penguatan kelembagaan di lingkup Badan Pangan Nasional dilakukan melalui pembentukan/penambahan jabatan Bagian Protokol dan Satuan Kerja Pengadaan Barang dan Jasa.


BADAN PANGAN NASIONAL  
Sejak 25/01/2023
Kantor
Jalan Harsono RM No.3, Ragunan, Ps. Minggu, Jakarta Selatan, DKI Jakarta 12550
(021) 7807377
nfa_official@badanpangan.go.id
Media Sosial
Tautan Terkait
Kementerian Pertanian
Kementerian Kelautan dan Perikanan
Kementerian Kesehatan
Kementerian Perdagangan
Kementerian Komunikasi dan Informatika
Badan Meteorologi, Klimatologi, dan Geofisika
Badan Pusat Statistik Indonesia
Badan Informasi Geospasial
Perum BULOG
IDFOOD
Copyright © 2024 Badan Pangan Nasional. All Rights Reserved.