Katalog Data Prioritas Badan Pangan Nasional 2023

Katalog Data Prioritas Badan Pangan Nasional Tahun 2023

No Nama Data Produsen Data Jadwal Rilis Jadwal Pemutakhiran Pembatasan Akses Link Aplikasi
1 Jumlah Cadangan Pangan Pemerintah Daerah (CPPD) Direktorat Distribusi dan Cadangan Pangan Minggu I (B+1) Bulanan Terbatas -
2 Jumlah Cadangan Pangan Pemerintah - BUMN Pangan Direktorat Distribusi dan Cadangan Pangan Minggu I (B+1) Bulanan Terbatas -
3 Indeks Ketahanan Pangan Direktorat Pengendalian Kerawanan Pangan Februari (T+1) Tahunan Terbuka Buku Publikasi Indeks Ketahanan Pangan
4 Peta Ketahanan dan Kerentanan Pangan (FSVA) Direktorat Pengendalian Kerawanan Pangan Februari (T+1) Tahunan Terbuka FSVA
5 Jumlah Penerbitan Registrasi Rumah Pengemasan (Packing House) Direktorat Pengawasan Penerapan Standar Keamanan dan Mutu Pangan Maret (T+1) Tahunan Terbuka SIPSAT
6 Jumlah Penerbitan Sertifikasi Prima Direktorat Pengawasan Penerapan Standar Keamanan dan Mutu Pangan Maret (T+1) Tahunan Terbuka SIPSAT
7 Jumlah Penerbitan Sertifikat Jaminan Keamanan Pangan (Health Certificate) Direktorat Pengawasan Penerapan Standar Keamanan dan Mutu Pangan Maret (T+1) Tahunan Terbuka SIPSAT
8 Jumlah Penerbitan Izin Edar Pangan Segar Asal Tumbuhan (PSAT) Produk Dalam Negeri (PD) Direktorat Pengawasan Penerapan Standar Keamanan dan Mutu Pangan Maret (T+1) Tahunan Terbuka SIPSAT
9 Jumlah Penerbitan Izin Edar Pangan Segar Asal Tumbuhan (PSAT) Produk Luar Negeri (PL) Direktorat Pengawasan Penerapan Standar Keamanan dan Mutu Pangan Maret (T+1) Tahunan Terbuka SIPSAT
10 Jumlah Penerbitan Registrasi PSAT Produksi Dalam Negeri - Usaha Kecil (PD-UK) Direktorat Pengawasan Penerapan Standar Keamanan dan Mutu Pangan Maret (T+1) Tahunan Terbuka SIPSAT
11 Jumlah Penduduk yang Mengalami Ketidakcukupan Konsumsi Pangan (PoU) Direktorat Kewaspadaan Pangan dan Gizi Januari (T+1) Tahunan Terbuka -
12 Rata-rata Konsumsi Energi per Kapita Direktorat Penganekaragaman Konsumsi Pangan Januari (T+1) Tahunan Terbuka Buku Publikasi Direktori Konsumsi Pangan
13 Rata-rata Konsumsi Protein per Kapita Direktorat Penganekaragaman Konsumsi Pangan Januari (T+1) Tahunan Terbuka Buku Publikasi Direktori Konsumsi Pangan
14 Rata-rata Konsumsi per Jenis Pangan Penduduk Indonesia Direktorat Penganekaragaman Konsumsi Pangan Januari (T+1) Tahunan Terbuka Buku Publikasi Direktori Konsumsi Pangan
15 Peta Indeks Sistem Peringatan Dini Kerawanan Pangan dan Gizi (SKPG) Direktorat Kewaspadaan Pangan dan Gizi TW 1 (April)
TW 2 (Juli)
TW 3 (Oktober)
TW 4 (Januari, T+1)
Triwulanan Terbuka SKPG
16 Skor Pola Pangan Harapan Konsumsi Direktorat Penganekaragaman Konsumsi Pangan Januari (T+1) Tahunan Terbuka Buku Publikasi Direktori Konsumsi Pangan
17 Proyeksi Neraca Pangan Direktorat Ketersediaan Pangan Minggu IV Bulanan Terbatas -
18 Persentase Hasil Pengawasan Keamanan Pangan Segar Direktorat Pengawasan Penerapan Standar Keamanan dan Mutu Pangan Maret (T+1) Tahunan Terbatas -
19 Skor Pola Pangan Harapan Ketersediaan Direktorat Ketersediaan Pangan Januari (T+1) Tahunan Terbuka Buku Publikasi Neraca Bahan Makanan & SINBM
20 Angka Ketersediaan Energi per Kapita Direktorat Ketersediaan Pangan Januari (T+1) Tahunan Terbuka Buku Publikasi Neraca Bahan Makanan & SINBM
21 Angka Ketersediaan Protein per Kapita Direktorat Ketersediaan Pangan Januari (T+1) Tahunan Terbuka Buku Publikasi Neraca Bahan Makanan & SINBM
22 Angka Ketersediaan Lemak per Kapita Direktorat Ketersediaan Pangan Januari (T+1) Tahunan Terbuka Buku Publikasi Neraca Bahan Makanan & SINBM
23 Harga Pangan Pokok Strategis Direktorat Stabilisasi Pasokan dan Harga Pangan Setiap Hari
(cut off pukul 13.00)
Harian Terbuka Panel Harga Pangan
BADAN PANGAN NASIONAL  
Sejak 25/01/2023
Kantor
Jalan Harsono RM No.3, Ragunan, Ps. Minggu, Jakarta Selatan, DKI Jakarta 12550
(021) 7807377
nfa_official@badanpangan.go.id
Media Sosial
Tautan Terkait
Kementerian Pertanian
Kementerian Kelautan dan Perikanan
Kementerian Kesehatan
Kementerian Perdagangan
Kementerian Komunikasi dan Informatika
Badan Meteorologi, Klimatologi, dan Geofisika
Badan Pusat Statistik
Badan Informasi Geospasial
Perum BULOG
ID FOOD
Copyright © 2024 Badan Pangan Nasional. All Rights Reserved.