Workshop Value Chain

Workshop Value Chain Kegiatan SOLID Tahun 2013, diselenggarakan pada tanggal 27 – 30 Agustus 2013 di Hotel Amaroossa, Bogor. Peserta  workshop  berasal dari Provinsi Maluku dan 5 kabupaten pelaksana Kegiatan SOLID di Provinsi Maluku dan dari Provinsi Maluku Utara serta 6 kabupaten pelaksanan Kegiatan SOLID di Provinsi Maluku Utara, yang total seluruhnya berjumlah sebanyak 50 orang termasuk peserta dari pusat.

Workshop di buka oleh Kepala Badan Ketahanan Pangan, Kementerian Pertanian dan  dillanjutkan dengan penyampaian materi oleh nara sumber serta diskusi selama pertemuan, maka dapat dirumuskan beberapa rekomendasi sebagai berikut :

  1. Melanjutkan dan memperbaiki penyusunan DVCP sesuai dengan format dalam petunjuk penyusunan DVCP dengan memperhatikan saran dan masukan.
  2. Melengkapi informasi dan data tambahan yang diperlukan di DVCP serta Matrik analisis rantai nilai.
  3. DVCP final harus diserahkan ke pusat paling lambat tanggal 30 oktober 2013.
  4. Setiap Kabupaten dengan dukungan provinsi dan pusat dapat mengawal dan memastikan pelaksanaan DVCP di lapangan berjalan dengan baik.
  5. Konsultasi dan komunikasi dalam penyusunan DVCP harus selalu dilakukan secara intensif dan aktif oleh Kabupaten, Provinsi dan Pusat.
  6. Untuk mempermudah pengembangan value chain pada pembentukan Desa baru Tahun 2014 dilakukan dengan pendekatan komoditas unggulan.
  7. Dalam penyusunan DVCP disepakati maximal tiga komoditas unggulan disesuaikan dengan daerah setempat.
  8. Menggalang dan menindaklajuti tawaran  untuk design pengemasan produk dari Industri Kecil dan Menengah (IKM), kementerian perindustrian.

Berkaitan dengan rencana pengembangan DVCP tahun 2014 perlu adanya dukungan dana

BADAN PANGAN NASIONAL  
Sejak 25/01/2023
Kantor
Jalan Harsono RM No.3, Ragunan, Ps. Minggu, Jakarta Selatan, DKI Jakarta 12550
(021) 7807377
nfa_official@badanpangan.go.id
Media Sosial
Tautan Terkait
Kementerian Pertanian
Kementerian Kelautan dan Perikanan
Kementerian Kesehatan
Kementerian Perdagangan
Kementerian Komunikasi dan Informatika
Badan Meteorologi, Klimatologi, dan Geofisika
Badan Pusat Statistik Indonesia
Badan Informasi Geospasial
Perum BULOG
IDFOOD
Copyright © 2024 Badan Pangan Nasional. All Rights Reserved.